Ayah, Lihat Akhirnya Anakmu Menikah


Ayah, Akhirnya Aku Menikah

Seorang photography mengabadikan sebuah momen foto yang menggemparkan dunia maya. Zander & Breck Photography yang memuat foto pernikahan di akun jejaring sosial facebook milik mereka yang sangat menyentuh hati dan mengharukan.

Foto pernikahan yang merupakan klien Kari Wieringa, dari Zander & Breck Photography di mana ada seorang pengantin wanita yang sedang menyandarkan keningnya di makam ayahnya seraya membawa bunga.

Wanita itu memang sengaja menyempatkan acara berkunjung ke makam ayahnya di hari pernikahannya lengkap dengan gaun pengantin yang ia kenakan.

“Saya hanya ingin mempunyai sedikit waktu di hari pernikahanku ini, sehingga saya bisa merayakan bersama dengannya dan bisa merasakan kehadiran ayah di hari bahagia pernikahanku ini,” ujar  sang pengantin Paige Eding (23 tahun).

ayah akhirnya aku menikah

Selama proses kunjungan ke makam ini, justru suasana haru yang mewarnai proses tersebut. Melihat kejadian cinta kasih ayah dan anak ini, keluarga yang elihat dari kejauhan merasa tersentuh dengan apa yang mereka lihat. Walaupun sudah sang ayah sudah meninggal, pengantin wanita ingin sekali agar sang ayah tahu dan bisa beristirahat dengan tenang sebab pada akhirnya wanita ini sudah menikah dan berbahagia dengan pasangannya.

Ayah wanita tersebut tutup usia sebab menderita infeksi paru-paru pada Desember tahun 2011 silam, pada usia 45 tahun. Tentu saja kejadian ini sangat mengagetkan Eding karena ia berharap sang ayah dapatmenyerahkan putri kesayangannya serta menggandeng tangannya waktu dipernikahan Eding. Momen yang seharusnya menjadi impian para wanita ternyata tidak bisa dimiliki oleh Eding di hari pernikahannya.

meninggal karena infeksi paru-paru pada Desember 2011, di usianya yang baru menginjak 45 tahun. Kontan saja, hal ini cukup memukul Eding. Karena ia berharap ayahnya dapat menggandeng tangannya dan menyerahkan putri kesayangannya di depan altar pernikahan. Momen itu adalah momen impian setiap pengantin wanita di hari pernikahannya, yang ternyata tak bisa dimiliki oleh Eding.

Semoga berbahagia Eding dan semoga ayahanda damai di sana.

Sumber

One comment on “Ayah, Lihat Akhirnya Anakmu Menikah

  1. Saya juga ngga bisa .. ( sama seperti eding)
    Papa saya meninggal tahun 2009 saat saya kelas 1 smp
    Papa saya baru menginjak usia 40 tahun saat itu

    Like

Tulis Komentar Anda di bawah ini: